Beberapa bulan yang lalu saya sempat memposting "jangan membeli mesin fotokopi canon ir5570/ir6570.beberapa saat setelah saya posting judul tersebut banyak sekali yang menyarankan untuk memperbaiki kekurangan mesin ir6570.bersama beberapa teknisi senior di jember,kami mencoba memodifikasi mesin fotokopi canon ir5570/ir6570 ini.wal hasil saat ini kami berhasil memperbaiki beberapa kekurangan mesin ini.dan mesin fotokopi canon ir5570/ir6570 modifikasian kami menjadi pilihan terbaik bagi pelanggan kami,karena kinerjanya melebihi canon ir5000/6000 dan harganya jauh dibawahnya.
Berikut ini saya paparkan beberapa modifikasi yang kami lakukan.
Pertama,trafo kami ganti dg travo np6650/6050 135v
Kedua,magnit developing kami ganti pakai magnit orisinil ir5000
Untuk teknik modifikasi lainnya,kami masih rahasiakan...untuk kami sampaikan di lain waktu.
Yang pasti,mesin canon ir5570/ir6570 modifikasian kami,tidak lagi sering keluar e001 dan hasilnya bisa setajam canon ir5000/ir6000.
Kami jual mesin ini dengan harga 19jt.kondisi istimewa.posisi mesin di surabaya.untuk yang drum biasa,kami jual mulai harga 16jt.
Browse: Home > jual beli mesin fotokopi > mesin fotokopi canon ir6570 modif,pilihan terbaik saat ini
Jumat, 23 Desember 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
5 komentar:
mantap info nya, wah bisa di modif ya
trim's banget buat sharingnya, oke punya. cuma kalau boleh usul, ngasih modifnya jangan setengah hati. insyaallah kalau niatnya tulus buat pembelajaran bagi orang lain,pasti ada imbalannya dari yang maha tahu.
salam
Valendad
lokasinya ada dimana bos??
jember dan surabaya jawa timur
trims masukannya pak syukri
Posting Komentar
silahkan berkomentar,sebutkan nama dan alamat anda